Hallo sobat, kali ini saya akan berbagi ilmu sedikit tentang bagaimana kita membuat jaringan workgroub. Apa sihh jaringan workgroup itu ??? Jaringan workgroup adalah jaringan yang menghubungkan komputer atau PC menjadi satu kesatuan yang saling terhubung membentuk sebuah jaringan. Fungsinya untuk apa sihh ??? Fungsinya untuk sharing file, data, supaya mudah sobat...... Oke langsung saya perlihatkan cara membuat jaringan workgroup...
Kita buka Exploler,
Setelah itu kita klik kanan pada My Computer>Properties
Setelah itu muncul tampilan seperti dibawah ini
Kemudian Klik change setting, akan muncul tampilan seperti dibawah ini, di situ ada Computer name, maksudnya itu adalah nama komputer pribadi anda, kemudian centang Worigroup : itu yang kita butuhkan untuk membuat jaringan workgroup, di situ saya kasih nama MONASMEDIAA, setelah konfigurasi di PC1 pribadi anda selesai, kemudian ganti PC lain, dan workgroupnya harus seperti PC1 ( MONASMEDIAA ), setelah itu klik OK.
Klik OK
Klik OK
Kemudian Restart Now
Sekian.....
mantap nas!!!
ReplyDelete